PEREMPUAN ADALAH PERHIASAN

"PEREMPUAN ADALAH PERHIASAN"

Dunia ini adalah perhiasan dan seindah-indah perhiasan adalah wanita solehah"(Hadis Riwayat Muslim)
wanita adalah perhiasan, tidakkah engkau mengetahui itu???
perhiasan adalah hal yang sangat berharga yang tak ternilai harganya
perhiasan bila ditampakkan, maka semua orang ingin memilikinya,,,,
siapa yang tak menginginkan perhiasan yang sangat berharga itu??? akupun berharap ingin memilikinya,,,,
setiap perhiasan sangatlah dijaga oleh para pemiliknya,,, di simpan di tempat yang sangat berharga,,,, tak ditampakkan karena takut diambil orang....
kembali kepada perempuan,,,, perempuan adalah perhiasan,,,,
setiap aspek dalam diri perempuan itu sangatlah berharga,,,,
wajah,senyuman,tutur kata,ttubuhnya dll,,,,
jika perempuan ditampakkan,, tidakkah nilai berharganya itu berkurang??? sama halnya dengan perhiasan,,, bila ditampakkan secara terus menerus, tidakkah orang bosan???
lalu diapakan perempuan itu agar kelihatan berharga seperti perhiasan itu???
maka jagalah perempuan,,,, dan hendaknya perempuan menjaga segala aspek darinya yang berharga,,,,,tidak ada yang lebih berharga dari perempuan selain kehormatannya lalu bagaimana dengan perhiasan,,,, perhiasan itu diletakkan di tempat yang sangatlah tersembunyi,,, ditutupi sedemikian rupa agar terawat??? nah berbicara tentag perempuan,, perempuan yang indah itu hendaknya ditutupi jugaAllah SWT yang Maha Memiliki telah memerintahkan kita
"Katakanlah kepada wanita yang beriman: "Hendaklah mereka menahan pandangannya, dan kemaluannya, dan janganlah mereka menampakkan perhiasannya, kecuali yang (biasa) nampak dari padanya. Dan hendaklah mereka menutupkan kain kudung kedadanya, dan janganlah menampakkan perhiasannya kecuali kepada suami mereka, atau ayah mereka, atau ayah suami mereka, atau putera-putera mereka, atau putera-putera suami mereka, atau saudara-saudara laki-laki mereka, atau putera-putera saudara lelaki mereka, atau putera-putera saudara perempuan mereka, atau wanita-wanita islam, atau budak-budak yang mereka miliki, atau pelayan-pelayan laki-laki yang tidak mempunyai keinginan (terhadap wanita) atau anak-anak yang belum mengerti tentang aurat wanita. Dan janganlah mereka memukulkan kakinyua agar diketahui perhiasan yang mereka sembunyikan. Dan bertaubatlah kamu sekalian kepada Allah, hai orang-orang yang beriman supaya kamu beruntung. (Q.S AN-NUR : 31)"
"Hai Nabi, katakanlah kepada isteri-isterimu, anak-anak perempuanmu dan isteri-isteri orang mukmin: "Hendaklah mereka mengulurkan jilbabnya* ke seluruh tubuh mereka." Yang demikian itu supaya mereka lebih mudah untuk dikenal, karena itu mereka tidak di ganggu. Dan Allah adalah Maha Pengampun lagi Maha Penyayang" (Q.S AL-AHZAB : 59)*Jilbab ialah sejenis baju kurung yang lapang yang dapat menutup kepala, muka dan dada.
tidakkah kita sadar betapa Allah sangat Mengasihi Perempuan,,, hingga Menerintahkan kita untuk menutup aurat guna melindungi perhiasan dunia,,,,,Sang Maha Kuasa telah menampakkan kasih sayangnya kepada para muslimah,,,, lantas apalagi yang membuat wanita tidak menjaga diri???
apalagi yang mebuat perempuan merendahkan dirinya dengan menampakkan perhiasan yang seharusnya ditutupi dan jaga??wahai saudariku,,, karena aku menyayangimu,,,,tutuplah auratmu,,,, jaga pendanganmu,,,, peliharah tingkah lakumu,,,hanya ini yang bisa saya tulis,,, bila terjadi kesalahan itu datangnya dari diri saya sendiri dan mohon di kritikdan bila terdapat kebenaran didalamnya itu datangnya dari Allah SWT,,,,SAFANAH SALAMAH AL-ISTIQOMAH
(sarah-al-mustanirah)

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS
Read Comments

0 komentar:

Posting Komentar